Q-TA mart Belanja Dekat - Harga Bersahabat
Q-TA Mart Q-TA mart adalah minimarket sarana belanja sambil belajar yang ada di SMK N 1 WONOSOBO. Q-TA mart berdiri dibawah naungan perusahaan PT. TRIO JAYA. Saat ini, Q-TA mart sedang booming di kalangan warga smakanza karena menjual berbagai produk food, non-food, dan lain sebagainya. Siswa kelas X jurusan Pemasaran telah belajar menjadi kasir , pramuniaga, dan bagian penyetokan barang. Selain melayani pembeli, kita juga diajarkan untuk bersikap ramah dan berperilaku sopan ketika melayani pembeli. Q-TA mart menyediakan : 1. aneka jajanan dan minuman 2. aneka kebutuhan rumah tangga 3. sembako 4. skincare dan kosmetik Harga yang ditawarkan juga relatif standar, sehingga warga smakanza yang mayoritas siswa dapat berbelanja sesuai kebutuhannya. Produk yang paling ramai di kalangan siswa adalah produk jajanan dan minuman. YUK BELANJA SEKA...